November 2024

Apa Itu Asuransi Contractor All Risk (CAR)?

Apa itu Asuransi Contractor All Risk (CAR) ? Asuransi Contractor All Risk (CAR) adalah asuransi yang mencakup berbagai risiko yang mungkin terjadi selama proyek berlangsung. Perlindungan ini biasanya mencakup kerusakan material, tanggung jawab pihak ketiga, hingga bencana alam seperti gempa bumi atau badai yang bisa mempengaruhi keberlangsungan proyek. Jadi, kalau terjadi hal-hal yang tidak diinginkan, …

Apa Itu Asuransi Contractor All Risk (CAR)? Read More »

Pentingnya Quality Control dalam Proyek Industri

Pentingnya Quality Control dalam Proyek Konstruksi Dalam dunia konstruksi, quality control (QC) memegang peran penting untuk memastikan hasil pekerjaan sesuai standar yang telah ditentukan. QC merupakan serangkaian proses pengawasan dan pemeriksaan kualitas bahan, teknik, dan hasil pekerjaan agar memenuhi spesifikasi yang diharapkan. Tanpa QC yang baik, hasil konstruksi bisa menghadapi risiko seperti kerusakan dini atau …

Pentingnya Quality Control dalam Proyek Industri Read More »

Developer Perumahan: Pengertian, Jenis, Tugas, Hak dan Tanggung Jawab ​

Developer Perumahan: Pengertian, Jenis, Tugas, Hak dan Tanggung Jawab Beli rumah itu keputusan besar, makanya penting untuk memahami berbagai aspek dalam dunia properti, termasuk pihak-pihak yang terlibat di dalamnya.  Salah satu yang perlu diketahui adalah developer perumahan. Tapi, apa sebenarnya pengertian developer perumahan? Secara sederhana, developer perumahan dapat diibaratkan seperti “produser” yang mengurus segala hal, …

Developer Perumahan: Pengertian, Jenis, Tugas, Hak dan Tanggung Jawab ​ Read More »

Perbedaan Konstruksi Komersial dan Konstruksi Industrial

Perbedaan Konstruksi Komersial dan Konstruksi Industrial Rekonizen, pernah dengar istilah konstruksi komersial dan konstruksi industrial? Sekilas mungkin terdengar mirip, tapi ternyata keduanya punya perbedaan yang cukup signifikan, lho! Buat kamu yang masih awam, yuk kita bedah bareng-bareng biar makin paham! Simpelnya, konstruksi komersial itu fokus pada pembangunan gedung atau bangunan yang tujuannya untuk bisnis dan …

Perbedaan Konstruksi Komersial dan Konstruksi Industrial Read More »

Jenis Alat Pelindung Diri (APD) dan Fungsinya pada Pekerja Konstruksi

Jenis Alat Pelindung Diri (APD) dan Fungsinya pada Pekerja Konstruksi Dalam dunia konstruksi, keselamatan adalah hal yang utama, terutama bagi para pekerja yang terlibat langsung dalam proyek. Salah satu cara untuk melindungi diri dari berbagai risiko adalah dengan menggunakan Alat Pelindung Diri (APD).  Penasaran apa aja sih jenis APD dan fungsinya yang wajib dipake sama …

Jenis Alat Pelindung Diri (APD) dan Fungsinya pada Pekerja Konstruksi Read More »

Svarga Resort Lombok: Perpaduan Arsitektur dan Design Elegan

Svarga Resort Lombok: Perpaduan Arsitektur dan Design Elegan Lagi cari penginapan yang bikin liburan di Lombok makin berkesan? Svarga Resort Lombok jawabannya! Resort mewah ini dibangun oleh kontraktor bangunan berpengalaman yang udah ngerti banget gimana caranya bikin tempat menginap yang nyaman dan estetik. Penasaran? Yuk, simak ulasannya! Svarga Resort jadi salah satu penginapan terbaik di …

Svarga Resort Lombok: Perpaduan Arsitektur dan Design Elegan Read More »